-Satgas TMMD 109 bercocok tanam bersama masyarakat di Lahan miliknya,
Kegiatan itu merupakan bagian dari bakti TNI sebagai bentuk kepedulian prajurit dalam membantu masyarakat di kampung-kampung.
“Saya harap, dengan membuka lahan pertanian, Masyarakat disini dapat memproduksi sayur-sayuran yang dapat bermanfaat bagi seluruh warga yang ada.
“Memanfaatkan lahan kosong di pekarangan rumah untuk di tanami tanaman produktif seperti jenis buah-buahan, sayuran dan apotek, juga merupakan bentuk mendukung program Pemerintahan tentang Ketahanan Pangan Nasional”, ujarnya.